Nah supaya Anda tidak mengalami siksaan sakit gigi, merawatnya dengan baik tentu harus jadi rutinitas. Termasuk rutin mengunjungi dokter gigi yang salah satunya dengan menggunakan
voucher klinik gigi. Memanfaatkan voucher klinik gigi ini dijamin akan membuat Anda jadi rajin ke dokter gigi.
Jika Anda belum tahu secara detail, apa saja yang harus dilakukan untuk merawat gigi, agar gigi senantiasa bersih dan sehat, beberapa poin berikut bisa menjadi acuan. Melakukannya secara benar dan rutin pasti akan membuat Anda terjauh dari siksaan sakit gigi. Ini dia beberapa di antaranya.
1. Sikatlah Gigi dengan LembutSalah satu tujuan dari menyikat gigi adalah untuk menghilangkan kotoran dan juga plak-plak gigi. Karena hal tersebut, kita jadinya menyikat gigi dengan sekeras-kerasnya. Hal tersebut sangatlah keliru.
Sebaliknya, di dalam membersihkan gigi, kita jangan menyikatnya terlalu keras. Sebab gesekan sikatnya akan sangat bisa merobek lapisan terluar gusi sekaligus mengikis enamel yang ada di gigi terluar.
Lapisan enamel gigi ini ketebalannya relatif tipis. Jadinya, jika gigi Anda disikat terlalu keras, enamel ini terkikis. Gigi Anda pun jadinya bisa jadi lebih sensitif daripada sebelumnya.
Selain lapisan enamel yang semakin tipis, cara menyikat gigi yang salah, alih-alih membersihkan kotoran, yang ada malah bisa menyebabkan plak gigi semakin menumpuk, bahkan mengeras sehingga berujung pada timbulnya gingivitis atau peradangan gusi.
Menyikat gigi yang baik, justru dilakukan secara lembut. Gerakannya memutar serta memijat gigi. Untuk durasinya, yang paling efektif itu adalah sekitar 2 menit.
2. Sikatlah Gigi Sebelum TidurSemua orang sepertinya sudah tahu bahwa kita semua sangat dianjurkan untuk menyikat gigi, minimal 2 kali sehari, yakni saat pagi sesudah makan pagi dan malam sebelum kita naik ke atas kasur untuk tidur.
Nah menyikat gigi sebelum tidur itu justru yang paling utama. Kenapa, sebab waktu tidur lumayan lama. Jadinya jika tidak disikat terlebih dahulu, kuman dan plak akan dengan sangat mudah menumpuk. Jadinya kita rentan sakit gigi.
Sebaliknya, jika kita selalu menyikat gigi sebelum tidur, kuman dan juga plak pada gigi itu bisa hilang. Tak akan ada yang namanya penumpukan plak dan juga kuman di gigi.
Selain menyikat gigi, kita juga sangat dianjurkan menyikat lidah. Gunanya adalah sebagai cara untuk menghilangkan kuman serta plak yang mungkin menempel di lidah kita.
3. Menyikat Gigi Menggunakan Pasta Gigi yang Mengandung FluorideFluoride merupakan sebuah unsur alami yang sebenarnya bisa ditemukan di berbagai barang yang ada di sekitar kita, Misalnya air minum dan juga makanan yang kita konsumsi. Nah Fluoride, memberi manfaat sebagai zat yang bisa membangun gigi di dalam menguatkan enamel gigi.
Fluoride juga bisa menjadi alat pertahanan utama dari kerusakan gigi. Sebab fluoride berperan di dalam memerangi kuman yang bisa merusak gigi. Tak sampai di situ, fluoride juga mampu melindungi gigi Anda secara alami. Nah oleh sebab itu, saat menyikat gigi, gunakanlah pasta gigi yang bagus, yakni pasta gigi yang mengandung fluoride.
4. Jangan MerokokRokok bisa menyebabkan warna gigi menjadi kuning dan juga warna bibir jadi menghitam. Selain hal tersebut, pengaruh rokok terhadap gigi juga bisa meningkatkan risiko perokoknya menderita penyakit gusi serta kanker mulut.Jika Anda sayang dengan gigi dan kesehatan Anda secara umum, ayo berhenti merokok, supaya gigi Anda putih bersih, dan tubuh Anda juga sehat.
5. Banyak Minum Air PutihSemua orang juga tahu, air putih merupakan jenis minuman yang paling baik untuk kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan. Tak terkecuali bagi mulut dan kesehatan gigi Anda. Sebab setiap kali Anda minum air putih, secara tidak langsung Anda juga berarti membantu membersihkan segala jenis kotoran dari sisa makanan yang menempel di gigi Anda.Jadinya, efek yang mungkin bisa menjadi risiko penyakit terhadap mulut dan gigi Anda, jadinya hilang. Anda yang masih kurang minum air putih, ayo tingkatkan lagi. Minum air putih banyak manfaatnya.
6. Batasi Konsumsi Gula dan AsamJargo mengenai kita yang jangan banyak-banyak makan permen sebab nanti bisa membuat gigi bolong itu benar adanya. Hal ini karena makanan manis akan berubah menjadi asam di dalam mulut oleh bakteri. Nah nantinya, asam ini akan menggerogoti lapisan enamel gigi.Selanjutnya, gigi pun bisa bolong. Begitu juga dengan makanan asam. Dia akan langsung mengikis lapisan enamel gigi. Pasti, gigi pun dalam jangka waktu tertentu akan bolong.Jika ingin gigi yang bersih, bagus, dan juga sehat, batasi konsumsi gula atau makanan manis dan juga makanan asam.
7. Selalu Makan Makanan yang BergiziHal yang satu ini sih tak perlu diributkan lagi. Makan makanan yang bergizi penting untuk kesehatan tubuh kita. Tak hanya gigi, tetapi juga tubuh secara keseluruhan. Ingin gigi yang sehat, tentu harus makan makanan yang bergizi.Itu dia beberapa cara yang bisa Anda lakukan di dalam merawat gigi. Pastikan Anda melakukan semuanya dengan baik, supaya gigi Anda tetap bersih dan selalu sehat.Jangan abaikan juga untuk memeriksakan kesehatan gigi ke dokter gigi.Supaya praktis, Anda bisa melakukannya dengan menggunakan voucher klinik gigi. Belinya bisa melalui Blibli. Buka saja aplikasi Blibli di ponsel pintar Anda. Belanjanya praktis, aman, dan nyaman. (NAC)
Murianews, Jakarta – Orang bilang lebih baik sakit gigi daripada sakit hati. Mungkin ada benarnya, sebab sakit gigi konon merupakan sakit yang paling menyiksa. Saat sakit gigi, Anda tidak bisa makan dengan enak. Anda tidak bisa tidur dengan nyenyak. Dan melakukan berbagai aktivitas pun jadinya sangat terganggu.
Nah supaya Anda tidak mengalami siksaan sakit gigi, merawatnya dengan baik tentu harus jadi rutinitas. Termasuk rutin mengunjungi dokter gigi yang salah satunya dengan menggunakan
voucher klinik gigi. Memanfaatkan voucher klinik gigi ini dijamin akan membuat Anda jadi rajin ke dokter gigi.
Jika Anda belum tahu secara detail, apa saja yang harus dilakukan untuk merawat gigi, agar gigi senantiasa bersih dan sehat, beberapa poin berikut bisa menjadi acuan. Melakukannya secara benar dan rutin pasti akan membuat Anda terjauh dari siksaan sakit gigi. Ini dia beberapa di antaranya.
1. Sikatlah Gigi dengan Lembut
Salah satu tujuan dari menyikat gigi adalah untuk menghilangkan kotoran dan juga plak-plak gigi. Karena hal tersebut, kita jadinya menyikat gigi dengan sekeras-kerasnya. Hal tersebut sangatlah keliru.
Sebaliknya, di dalam membersihkan gigi, kita jangan menyikatnya terlalu keras. Sebab gesekan sikatnya akan sangat bisa merobek lapisan terluar gusi sekaligus mengikis enamel yang ada di gigi terluar.
Lapisan enamel gigi ini ketebalannya relatif tipis. Jadinya, jika gigi Anda disikat terlalu keras, enamel ini terkikis. Gigi Anda pun jadinya bisa jadi lebih sensitif daripada sebelumnya.
Selain lapisan enamel yang semakin tipis, cara menyikat gigi yang salah, alih-alih membersihkan kotoran, yang ada malah bisa menyebabkan plak gigi semakin menumpuk, bahkan mengeras sehingga berujung pada timbulnya gingivitis atau peradangan gusi.
Menyikat gigi yang baik, justru dilakukan secara lembut. Gerakannya memutar serta memijat gigi. Untuk durasinya, yang paling efektif itu adalah sekitar 2 menit.
2. Sikatlah Gigi Sebelum Tidur
Semua orang sepertinya sudah tahu bahwa kita semua sangat dianjurkan untuk menyikat gigi, minimal 2 kali sehari, yakni saat pagi sesudah makan pagi dan malam sebelum kita naik ke atas kasur untuk tidur.
Nah menyikat gigi sebelum tidur itu justru yang paling utama. Kenapa, sebab waktu tidur lumayan lama. Jadinya jika tidak disikat terlebih dahulu, kuman dan plak akan dengan sangat mudah menumpuk. Jadinya kita rentan sakit gigi.
Sebaliknya, jika kita selalu menyikat gigi sebelum tidur, kuman dan juga plak pada gigi itu bisa hilang. Tak akan ada yang namanya penumpukan plak dan juga kuman di gigi.
Selain menyikat gigi, kita juga sangat dianjurkan menyikat lidah. Gunanya adalah sebagai cara untuk menghilangkan kuman serta plak yang mungkin menempel di lidah kita.
3. Menyikat Gigi Menggunakan Pasta Gigi yang Mengandung Fluoride
Fluoride merupakan sebuah unsur alami yang sebenarnya bisa ditemukan di berbagai barang yang ada di sekitar kita, Misalnya air minum dan juga makanan yang kita konsumsi. Nah Fluoride, memberi manfaat sebagai zat yang bisa membangun gigi di dalam menguatkan enamel gigi.
Fluoride juga bisa menjadi alat pertahanan utama dari kerusakan gigi. Sebab fluoride berperan di dalam memerangi kuman yang bisa merusak gigi. Tak sampai di situ, fluoride juga mampu melindungi gigi Anda secara alami. Nah oleh sebab itu, saat menyikat gigi, gunakanlah pasta gigi yang bagus, yakni pasta gigi yang mengandung fluoride.
4. Jangan Merokok
Rokok bisa menyebabkan warna gigi menjadi kuning dan juga warna bibir jadi menghitam. Selain hal tersebut, pengaruh rokok terhadap gigi juga bisa meningkatkan risiko perokoknya menderita penyakit gusi serta kanker mulut.
Jika Anda sayang dengan gigi dan kesehatan Anda secara umum, ayo berhenti merokok, supaya gigi Anda putih bersih, dan tubuh Anda juga sehat.
5. Banyak Minum Air Putih
Semua orang juga tahu, air putih merupakan jenis minuman yang paling baik untuk kesehatan tubuh Anda secara keseluruhan. Tak terkecuali bagi mulut dan kesehatan gigi Anda. Sebab setiap kali Anda minum air putih, secara tidak langsung Anda juga berarti membantu membersihkan segala jenis kotoran dari sisa makanan yang menempel di gigi Anda.
Jadinya, efek yang mungkin bisa menjadi risiko penyakit terhadap mulut dan gigi Anda, jadinya hilang. Anda yang masih kurang minum air putih, ayo tingkatkan lagi. Minum air putih banyak manfaatnya.
6. Batasi Konsumsi Gula dan Asam
Jargo mengenai kita yang jangan banyak-banyak makan permen sebab nanti bisa membuat gigi bolong itu benar adanya. Hal ini karena makanan manis akan berubah menjadi asam di dalam mulut oleh bakteri. Nah nantinya, asam ini akan menggerogoti lapisan enamel gigi.
Selanjutnya, gigi pun bisa bolong. Begitu juga dengan makanan asam. Dia akan langsung mengikis lapisan enamel gigi. Pasti, gigi pun dalam jangka waktu tertentu akan bolong.
Jika ingin gigi yang bersih, bagus, dan juga sehat, batasi konsumsi gula atau makanan manis dan juga makanan asam.
7. Selalu Makan Makanan yang Bergizi
Hal yang satu ini sih tak perlu diributkan lagi. Makan makanan yang bergizi penting untuk kesehatan tubuh kita. Tak hanya gigi, tetapi juga tubuh secara keseluruhan. Ingin gigi yang sehat, tentu harus makan makanan yang bergizi.
Itu dia beberapa cara yang bisa Anda lakukan di dalam merawat gigi. Pastikan Anda melakukan semuanya dengan baik, supaya gigi Anda tetap bersih dan selalu sehat.Jangan abaikan juga untuk memeriksakan kesehatan gigi ke dokter gigi.
Supaya praktis, Anda bisa melakukannya dengan menggunakan voucher klinik gigi. Belinya bisa melalui Blibli. Buka saja aplikasi Blibli di ponsel pintar Anda. Belanjanya praktis, aman, dan nyaman. (NAC)